DATA KEJADIAN

No Ticket : GMP-2023-07-0160
Jenis Kejadian : Gempa Bumi
Spesifikasi Kejadian : Gempa Tektonik
Waktu : 23/07/2023 20:38:00
Lokasi : Kab. Gunungkidul
Koordinat : Latitude : -8.94 Longitude : 111.04
Keterangan : TELAH TERJADI GEMPA BUMI DENGAN PARAMETER SEMENTARA SEBAGAI BERIKUT: Kekuatan : 5.7 SR Tanggal : 23-Jul-2023 Waktu Gempa : 19:33:25 WIB Lintang : 8.94 LS Bujur : 111.04 BT Kedalaman : 10 Km Lokasi: Java, Indonesia Keterangan: 84 km BaratDaya PACITAN-JATIM 115 km Tenggara GUNUNGKIDUL-DIY 120 km BaratDaya TRENGGALEK-JATIM 147 km Tenggara YOGYAKARTA-DIY 560 km Tenggara JAKARTA-INDONESIA Informasi Tsunami : Gempa ini tidak berpotensi TSUNAMI
Kronologi : - GEMPABUMI TEKTONIK M5,7 DI SAMUDRA HINDIA BARATDAYA PACITAN, JAWA TIMUR, TIDAK BERPOTENSI TSUNAMI   Kejadian dan Parameter Gempabumi: Hari Minggu 23 Juli 2023 pukul 19.33.25 WIB wilayah Selatan Jawa, Pacitan, Jawa Timur diguncang gempa tektonik. Hasil analisis BMKG menunjukkan gempabumi ini memiliki parameter update dengan magnitudo M5,5. Episenter gempabumi terletak pada koordinat 8,89° LS ; 111,00° BT, atau tepatnya berlokasi di laut pada jarak 79 Km arah Barat Daya Kota Pacitan, Jawa Timur pada kedalaman 42 km.
Penyebab : - Jenis dan Mekanisme Gempabumi: Dengan memperhatikan lokasi episenter dan kedalaman hiposenternya, gempabumi yang terjadi merupakan jenis gempabumi dangkal akibat adanya aktivitas subduksi Lempeng Indo-Australia ke bawah Lempeng Eurasia. Hasil analisis mekanisme sumber menunjukkan bahwa gempabumi memiliki mekanisme geser naik ( oblique thrust ).
Pemicu : - Jenis dan Mekanisme Gempabumi: Dengan memperhatikan lokasi episenter dan kedalaman hiposenternya, gempabumi yang terjadi merupakan jenis gempabumi dangkal akibat adanya aktivitas subduksi Lempeng Indo-Australia ke bawah Lempeng Eurasia. Hasil analisis mekanisme sumber menunjukkan bahwa gempabumi memiliki mekanisme geser naik ( oblique thrust ).
Status : Selesai